
Prediksi Hasil Skor Akhir Pertandingan Udinese vs Lazio Hari Minggu Tanggal 19 Januari 2014 - Dari lanjutan ajang kompetisi liga Italia Serie A ,kali ini akan mempertemukan Udinese yang akan menjamu tamunya Lazio di Stadio Communale Friuli – Udinese pada hari Minggu (19/01’2014) pertandingan antara kedua tim ini rencananya akan berlangsung pada pukul 18:25 WIB.
Pada laga terakhir Udinese di liga Italia Serie A harus mengalami nasib yang buruk, mereka harus mengalami kekalahan memalukan saat bertandang kemarkas Sampdoria dengan skor telak 3 – 0, dengan hasil tersebut Udinese semakin betah di peringkat ke-15 klasemen sementara liga Italia Serie A dengan meraih 20 poin dari 19 laga.
Sementara laga terakhir Lazio di liga Italia Serie A hanya mampu bermain imbang saat bertandang kemarkas Bologna dengan hasil skor 0 – 0 tanpa ada gol.Saat ini Lazio berada diperingkat ke-9 klasemen sementara liga Italia Serie dengan meraih 24 poin dari 19 laga.
Dengan adanya kemenangan lalu akan menjadi satu modal yang sangat baik bagi Lazio untuk bertandang ke markas Udinese nantinya.Jika dilihat dari statistik pertemuan terakhir kedua tim dan lima pertandingan terakhir masing – masing tim, pastinya Lazio akan sedikit lebih diunggulkan pada pertandingan nanti.
Berikut adalah data statistik dari kedua tim
Head To Head Udinese vs Lazio :
- 26/08’2013 Lazio 2 – 1 Udinese (SA)
- 21/04’2013 Udinese 1 – 0 Lazio (SA)
- 28/11’2012 Lazio 3 – 0 Udinese (SA)
- 30/04’2012 Udinese 2 – 0 Lazio (SA)
- 19/12’2011 Lazio 2 – 2 Udinese (SA)
5 Pertandingan Terakhir Udinese :
- 14/01’2014 Sampdoria 3 – 0 Udinese (SA)
- 10/01’2014 Udinese 1 – 0 Inter (CI)
- 06/01’2014 Udinese 1 – 3 Verona (SA)
- 22/12’2013 Livorno 1 – 2 Udinese (SA)
- 15/12’2013 Udinese 0 – 2 Torino (SA)
5 Pertandingan Terakhir Lazio :
- 15/01’2014 Lazio 2 – 1 Parma (CI)
- 12/01’2014 Bologna 0 – 0 Lazio (SA)
- 07/01’2014 Lazio 1 – 0 Inter (SA)
- 22/12’2013 Verona 4 – 1 Lazio (SA)
- 15/12’2013 Lazio 2 – 0 Livorno (SA)
Prediksi susunan pemain utama kedua tim :
Udinese :
Ivan Kelava, Danilo, Dusan Basta, Maurizio Domizzi, Gabriel Silva, Thomas Heurtaux, Allan, Roberto Pereyra, Giampiero Pinzi, Antonio Di Natale, Maicosuel
Lazio :
Etrit Berisha, Abdoulay Konko, Diego Novaretti, Michael Ciani, Stefab Radu, Ederson Felipe Anderson, Lucas Biglia, Ogenyi Onazi, Balde Diao Keita, Brayan Perea
Prediksi skor akhir untuk pertandingan antara Prediksi Skor Udinese vs Lazio 19 Januari 2014 adalah1
1 - 0
Pertandingan ini akan disiarkan secara langsung di stasiun televisi Bein Sport 1 pada Pukul : 18.25 WIB.
No comments:
Post a Comment